Spesifikasi dan Harga Komputer Mungil PC Dekstop Kangaroo Terbaru Lengkap
Di tengah lesunya penjualan PC Dekstop di karenakan maraknya smartphone yang semakin canggih, memang para produsen harus mempunyai ide yang lebih cemerlang agar para pecinta pc dekstop tetap di cintai yaitu dengan membuat PC dekstop berukuran mini atau kecil.
Setelah produsen lenovo yang mengeluarkan pc ukuran mungil sekarang giliran vendor asal amerika yaitu Infocus yang merilis PC dekstop ukuran mini yang bisa di masukan kantong dan di berinama Kangaroo. Memang ukurannya tidak sekecil milik intel yaitu Compute Stick, tetapi tetap ukurannya lebih kecil dari PC pada umumnya.
Kangaroo memiliki ukuran sebesar hardisk portable atau se ukuran smartphone 5 inchi. sangat pas sekali untuk di masukan ke saku kantong. Dan bagaimana jeroan dari PC dekstop Kangaroo ini, Sebagai berikut:
PC Kangaroo memiliki dapur pacu yaitu processor Intel Cherry trail (Atom Z8500) dengan Clock speed 2.24GHz dengan di padukan RAM 2GB serta 32GB eMMC dan dapat di tingkatkan sampai 128GB dengan slot micro SDXC.
Selain itu juga memiliki MicroSD Card Reader, HDMI port, USB port, fingerprint reader, dan koneksi Wifi dan Bluetooth 4.0.
Kekuatan Baerainya bisa kuat sampai 4 jam dalam keadaan penuh.
Untuk Windowsnya di bekali dengan Windows 10 Home Edition.
Untuk Harga dari Komputer mungil PC dekstop kangaroo ini di banderol berkisaran U$ 99 atau 1,4 juta.
Bagaimna anda tertarik untuk membelinya di tunggu saja kedatangannya di indonesia. Semoga informasi dari spesifikasi di atas dapat menjadi bahan tambahan wawasan bagi para pembaca sekalian. Sekian dan terima kasihh....
Go to link download